Top 20 Peneliti Dunia Bidang Teknologi Pendidikan berdasarkan Potret Google Scholar

Pembaca yang budiman, tulisan ini akan mengantar Anda pada informasi tentang nama-nama dan link profil publikasi para peneliti dunia pada bidang Teknologi Pendidikan (Educational Technology). Data yang saya sajikan berdasarkan data yang tersedia pada laman Google Scholar. Sebenarnya mudah saja mencarinya, dapat dengan melihat salah satu peneliti yang menuliskan bidang kepakaran “educational technology” pada profil Google Scholarnya. Untuk itu bisa saja ada peneliti yang lebih top dari daftar yang saya tuliskan namun karena tidak menuliskan pada profil GSnya sehingga tidak dapat terdeteksi. No Name Affiliation Total Documents Total Citations Citation/Doc 1 Jianjun Adam Wang Instructional Technology Specialist 67                 Read more

Review Singkat Buku Paradigms Regained

Pembaca yang berbahagia, kali ini saya mereview sekilas buku berjudul ” Paradigms regained: The uses of illuminative, semiotic, and post-modern criticism as modes of inquiry in educational technology: A book of readings“. Buku ini terbit tahun 1991 di sunting oleh Denis Hlynka dari University of Manitoba & John C Belland dari The Ohio State University. Buku ini saya dapat pimjan dari Prof. Shelley S. C. Young, Ph.D pengajar saya pada mata kuliah E-learning and Design dari Insitute of Learning Sciences and Technologies National Tsing Hua University Taiwan. Beliau merupakan salah satu dosen lulusan dari OSU US. Pada pertemuan 14 Read more